Minggu, 09 Maret 2014

Aku Adalah Mahluk Rohani

Apa yg aku takutkan sebenarnya? Tiap hari aku penuh dengan ketakutan. Takut akan hari ini, takut akan hari kemarin, takut akan hari esok, takut sesuatu yg dilihat, takut akan sesuatu yg tidak bisa dilihat mata. Banyak sekali ketakutan.

Dalam kegelapan ketakutanku Tuhan memberikan sedikit cahayanya,"Apa yg kamu takutkan Bayu Prihandono, carilah AKU maka yg lain akan AKU penuhi!"

Apa yg harus aku takutkan sendirian di dunia ini? Banyak kebersamaanku yg tidak aku sadari.
Lihat aku gak sendiri
Aku punya saudara 4 (empat)
Dapat berkat Roh Kudus
Yesus
Bapa

Apalagi yg kurang, tinggal menyadari, merasakan kebersamaanku dengan mereka.
Terima kasih Tuhan atas segala berkatmu. "Bukan kamu yg memilih AKU tetapi AKU lah yg memilih kamu". Curahkanlah berkatmu selalu supaya aku dapat merasakan Cintamu kepadaku.



Tidak ada komentar: